enkripsi facebook terbaru – Trik Komputer Gratis http://www.patartambunan.com Belajar berbagai tips dan trik komputer ~ Tips internet ~ Tips maintenance komputer ~ Tips keamanan komputer ~ Tips IT Support Tue, 18 Jul 2017 09:53:47 +0000 en-US hourly 1 https://wordpress.org/?v=4.8.3 Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia http://www.patartambunan.com/facebook-messenger-tengah-menguji-fitur-percakapan-rahasia/ http://www.patartambunan.com/facebook-messenger-tengah-menguji-fitur-percakapan-rahasia/#respond Mon, 11 Jul 2016 12:09:33 +0000 http://www.patartambunan.com/?p=5859 Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia | Salah satu sosial media terbesar di dunia saat ini yakni Facebook telah mengatakan jika mereka menawarkan beberapa pilihan untuk pengamanan pesan yang di kirimkan via aplikasi Messenger. Layanan itu sendiri dilindungi enkripsi end-to-end yang tidak lama lagi bakal dirilis di miliaran user di seluruh penjuru dunia. Dari laporan […]

The post Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia appeared first on Trik Komputer Gratis.

]]>
Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia | Salah satu sosial media terbesar di dunia saat ini yakni Facebook telah mengatakan jika mereka menawarkan beberapa pilihan untuk pengamanan pesan yang di kirimkan via aplikasi Messenger.

Layanan itu sendiri dilindungi enkripsi end-to-end yang tidak lama lagi bakal dirilis di miliaran user di seluruh penjuru dunia.

Dari laporan yang diberitkan Washington Times beberapa waktu lalu, fitur yang bernama ‘percakapan rahasia’ sudah rilis di beberapa pengguna pada hari jumat lalu. Perilisan yang lebih besar pun akan di lakukan pada musim panas ini.

Menggunakan sistim enkripsi yang tertutup, Facebook memiliki tujuan untuk memberikan user cara berkomunikasi melalui jaringan yang tentunya lebih aman dan terproteksi antara pengirim dan penerima.

Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia

Seperti diketahui dengan metode enkripsi end-to-end maka tidak akan memungkinkan pihak lain untuk bisa menyadap pesan pengguna.

“Itu artinya pesan di tujukan hanya untuk anda dan si pengirim dan bukan orang lain, termasuk kami,” ujar Facebook pada sebuah posting blog ketika mengumumkan fitur Facebook Messenger.

Fungsi percakapan rahasia itu sendiri menggunakan protokol komunikasi yang sebelumnya biasa disebut signal.

Perangkat lunak bebas atau open source yang bisa diaudit oleh siapa saja dan telah di implementasikan pada program pesan lainnya, termasuk juga WhatsApp, Google Allo serta aplikasi enkripsi eponymous yang di rilis pada tahun 2014 lalu.

Baca juga:

The post Facebook Messenger Tengah Menguji Fitur Percakapan Rahasia appeared first on Trik Komputer Gratis.

]]>
http://www.patartambunan.com/facebook-messenger-tengah-menguji-fitur-percakapan-rahasia/feed/ 0